Awal didirikan tahun 1999, oleh dr. Indriati Kusuma, MHA dan dr. Andrew Halimanto, MS, keduanya merupakan alumni fakultas kedokteran Atma Jaya. Bermula di daerah kalideres, Jakarta Barat yang sampai saat ini bernama “Klinik Kusuma Citra”
Lalu seiring berjalannya waktu dan sudah mulai berkembang. Beberapa cabang Klinik Kusuma dan Klinik Kristie dipimpin oleh anak pertama dari dr. Indriati Kusuma, MHA dan dr. Andrew Halimanto, MS yaitu dr. Christopher Damianus, SpKk sebagai direktur PT. Kusuma Sampurna Mulia.
PT. KUSUMA SAMPURNA MULIA yang membawahi Grup Kristie Aesthetic Clinic, Kusuma Clinic dan Damia Beauty Clinic.