CariBoss merupakan aplikasi job finder dengan sistem inovative pertama di Indonesia. Aplikasi ini mempermudah pencari kerja untuk mendapatkan pekerjaan dengan fitur chat dengan bossnya. Aplikasi ini dapat menghubungkan pencari kerja dengan recruiter secara langsung hanya dengan melalui aplikasi.
CariBoss bertujuan untuk menjadi aplikasi job finder nomor satu di seluruh Indonesia, dengan mempermudahkan pengguna untuk mencari kerja serta membantu proses recruitment, Cari Kerja? Cari Bossnya Aja!
Industry
Technology, Information and Internet
HQ Location
CoHive 101 Unit 5-D, Jl. Mega Kuningan
Jakarta Selatan, Jakarta 12950, ID
Keywords
cari kerjalowongan kerjalokerjob finderheadhunterhrdcari lokerhuman resourceand chatboss